Sekolah Unggul SD Swasta GKPS 2 Pematangsiantar terus melakukan inovasi untuk peningkatan mutu pendidikannya. Kualitas level nasional tidak cukup. Maka sekolah ini menjajaki pendidikan dan pengajaran di level dunia. Buku bahasa inggris kurikulum Cambridge telah berhasil didatangkan dan telah digunakan…
Yayasan Pendidikan GKPS beri kecakapan Bahasa Inggris untuk Sekolah Bilingual SD Unggulan GKPS 2 Pematangsiantar
PEMATANGSIANTAR. SEKOLAHGKPS.OR.ID. Seiring penataan pendidikan berkelanjutan, Yayasan Pendidikan GKPS terus berkomitmen dalam mempersiapkan Sekolah Unggulan SD GKPS 2 Pematangsiantar dibawah naungan Yayasan Pendidikan GKPS dalam menghadapi perubahan zaman, khususnya kebutuhan dalam dunia pendidikan dalam skala global. Melalui program Bidang Bahasa…
Launching Sekolah Unggulan SD Swasta GKPS 2 Pematang Siantar
Puji Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, hari ini Yayasan Pendidikan Gereja Kristen Protestan Simalungun meresmikan sekolah bilingual unggul atau Sekolah Unggulan untuk tingkat Sekolah Dasar (SD) Swasta GKPS 2 Pematangsiantar. Melalui proses yang panjang, SD Swasta GKPS 2 pada…
Perintisan Sekolah Bilingual Unggulan GKPS – SD GKPS 2 Pematangsiantar
Yayasan Pendidikan GKPS akan melebarkan sayapnya untuk mendirikan SD Unggulan SD GKPS 2 Pematangsiantar. Kredibilitas SD GKPS 2 Pematangsiantar sudah tidak diragukan lagi, baik dari segi mutu dan pelayanannya. Kompetensi Kepala Sekolah dan Guru yang berstandar nasional (1 Fasilitator Guru…